Menu Tutup

DTF (Direct Transfer Film)

PET FILM

PET FILM sebagai media Transfer tinta ke Kaos untuk teknik Cetak DTF. DTF adalah teknik cetak yang mengadopsi dari Teknik Cetak Sablon Plastisol. Gambar di print pada permukaan PET Film kemudian di taburkan Adhesive khusus berupa bubuk atau kristal. Setelah itu, gambar pada PET di pindahkan ke permukaan kaos menggunakan Alat Press dengan temperatur tertentu. PET lalu di lepas pada saat kondisi masih panas atau sudah dalam keadaan dingin. PET bisa berupa lembaran atau gulungan, tergantung dari printer yang di gunakan. Jika menggunakan Printer yang sebelumnya di gunakan untuk cetak DTG, maka bisa menggunakan PET Film lembaran. Spesifikasi:

Base Material PET 75 Micron
Peet Methode Cold Peel dan Hot Peel
Coating Side Single Side dan Double Side
Ukuran Tersedia 30 cm x 100 meter (Single Side)
  33 cm x 100 meter (Single Side) 
  60 cm x 100 meter (Single Side dan Double Side) 
  62 cm x 100 meter (Single Side dan Double Side) 

Sudah diuji menggunakan Tinta Vator dan Hyasima Perbedaan Single Side dan Double Side Single side, Visual sisi printing doft dan sisi non print terlihat Glossy. Double Side, Kedua sisinya terlihat doft. Pada sisi non print masih terlihat agak glossy meski tidak terlalu jelas. PET Double side digunakan untuk printer yang tidak bisa menarik material PET karena unit penarik kertasnya berada dibawah

POWDER (HOT MELT ADHESIVE)

Spesifikasi POWDER :

  • Base Materials : TPU (Polyurethane)
  • Kemasan : Alufoil Pouch 1 Kg
  • Melting Range 110 – 120 °Celcius
  • Melt Index (g/10 min) : 20 – 30
  • Density (g/cm3) : 1.12
  • Particle size : Medium (80 – 200 mic)

Tersedia di Tokopedia

Ukuran partikel powder dtf :
  1. Small (1 – 80 micron)
  2. Medium (81 – 200 micron)
  3. Big (120 – 250 micron)
  4. Extra Big (100 – 300 micron)
  5. Extra Extra Big (301 – 600 micron)

Tersedia dalam Kemasan Pouch 1 Kg dan Drum 20 Kg.

Proses Peel Off menggunakan PET dan POWDER kami